
Lowongan kerja di PT DIKA Medan (2 Posisi)
PT Danamas Insan Kreasi Andalan ( DIKA ) yang merupakan anak perusahaan dari Dana Pensiun BCA yang bergerak di bidang Jasa perbankan sedang membuka kesempatan berkarir untuk tenaga professional yang menyukai tantangan untuk dapat bergabung sebagai :
1. SPG CC (KartuKredit ) - kode: D1k401
2. SPG Mesin EDC - kode: D1k402
Persyaratan minimum:
- Wanita
- Berpenampilan menarik
- Pendidikan min , SMA, SMK sederajat
- Usia 18-27 tahun
- Komunikatif dan disiplin
- Minat tinggi di bidang sales
- Mampu bekerja dengan target
- Diutamakan yang berpengalaman di bidang sales
- Tidak Berhijab
Keuntungan yang diberikan:
- Jenjang Karir
- Reward
Dokumen yang harus di lengkapiuntukmelamarsalahsatuposisi:
- CV & Surat Lamaran (cantumkan kodeposisi di sudut kanan atas lamaran)
- 2 Lembar Pasfoto berwarna ukuran 3x4
- Fotokopi KTP yang masihberlaku
- Fotokopi Kartu Keluarga
- Fotokopi ijazah yang telah dilegalisir bersertatran skripnilai
Cara Melamar :
Silahkan antar Surat lamaran anda ke
PT DIKA, Jl. Airlangga no.23 Medan
(Sebelah restoran Medan Vegetarian) daerah Sun Plaza
atau melalui Email : rekrutmen.mdn@ptdika.com
Nb : Cantumkan kode posisi yang di lamar disudut kanan amplop dan di surat lamaran
*Paling Lambat 30 April 2017